Kata Pengantar

Assalamualaikum Wr.Wb

Sebelumnya, marilah kita panjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena dengan rahmatnya kami (kelompok 3 kelas x mia 3) dapat membuat blog ini tanpa suatu hambatan.

Tak lupa ucapan terima kasih kami haturkan kepada Bapak Taat Prasetyo, S.Kom. karena beliau telah membimbing kami dalam proses pembuatan blog ini.

Tujuan pembuatan blog ini adalah untuk menyelesaikan semua tugas mata pelajaran Prakarya dan Kewirausahaan.

So Now Gaesss Check It Out our Blog!!!!!!!

Wassalammualaikum Wr.Wb

Jumat, 05 Februari 2016

Sandal Berbahan Dasar Koran

MEMBUAT SANDAL DARI KORAN BEKAS


Alat dan Bahan:

Koran Bekas



Jarum Pentul


Selotip


Selotip Bolak-Balik


Cutter


Gunting


Sandal Bekas



Cara Membuat:

1. Potong koran menjadi bagian kecil-kecil sebanyak-banyaknya



2. Kemudian, anyam potongan koran tersebut seukuran dengan sandal


3. Setelah menganyam, potong bagian atas sandal


4. Pasang anyaman di bagian atas sandal dan lapisi bagian bawah sandal dengan koran


5. Pasang bagian atas sandal dengan jarum pentul dan sandal bisa digunakan